Tuesday, January 5, 2010

Cara Memantau Pusat Gempa Lewat Internet


Cara memantau pusat gempa lewat internet untuk anda yang ingin mengetahui daerah mana saja yang terkenak gempa seperti daerah sumatra barat dengan cara download di mozilla firefox, karena mozilla sudah memberikan deteksi gempa yang di seluruh dunia siapa saja yang terkena gempa untuk wilaya dan juga negara tersebut. Berita ini sangat membantu sekali untuk kita agar kita tau cara memantau pusat gempa yang terjadi seperti sekarang ini.

Untuk memantau pusat gempa di mozilla firefox ini hanya menamba add on yang sudah mereka tambahkan."add on bernama eQuake Alert" untuk download equake alert anda bisa klik di sini , Setelah anda download, restart firefox anda lalu add on tersebut sudah siap untuk anda gunakan untuk memantau gempa yang sedang terjadi dan mengetahui letak pusat gempa. Setelah media tersebut siap, maka informasi pusat gempa akan muncul di kanan bawah browser.

Dengan media tersebut kita bisa memantau gempa yang terjadi sekarang ini, untuk itu anda bisa mengecek daerah mana atau negara mana yang terkenak gempa atau bisa anda melihat dengan cara melihat diatas 7 SR dan kita akan mendatakan informasi pusat gempa siapa yang terkenak gempa yang berkekuatan 7 SR seperti contoh di bawah ini informasi yang di tunjukan oleh eQuake Alert mozilla firefox :



No comments:

Post a Comment