Friday, December 11, 2009

Cara instal nokia pc suite di komputer (bagian 2)


Ini adalah kelanjutan dari cara instal nokia pc suite
Silahkan baca dari awal.

9. Klik tombol panah (next)



10. Pilih jenis sambungan
Dalam contoh ini saya memilih sambungan kabel
(dari pengalaman, sambungan kabel lebih stabil dan menghemat daya/baterai hp)
Klik tombol panah (next)

11. Hubungkan kabel data hp anda, ke colokan usb di komputer


12. Windows akan memasang file-file device atau driver yang dibutuhkan untuk koneksi hp anda


13. Jika muncul tampilan berikut, jenis hp anda terdeteksi di dalam kotak dialog,
maka anda sudah selesai melakukan penginstalan nokia pc suite di komputer
Klik tanda centang


14. Akan tampak tampilan aplikasi nokia pc suite


Agar hp anda dapat berfungsi jadi modem, maka anda harus melakukan konfigurasi acces point name, user name dan password (sandi), variable ini tergantung pada provider internet yang anda gunakan (telkomsel, indosat,axis, dll)

Anda bis alihat di postingan saya yang lain tentang cara
konfigurasi acces point name, user name dan password (sandi).

No comments:

Post a Comment